Senin, 20 Januari 2020
Qinara Sabilal Millah merupakan siswa yang didelagsikan mewakili MI Salafiyah Banin Banat Siman Lamongan pada ajang Olimpiade MIPA Se-Kab Lamongan. Sabila (panggilan akrab) juga beberapa kali didelegasikan diperlombaan seperti di Lomba Kompetisi Sains Madrasah tingkat kecamatan, Lomba pidato pada Porseni dan Olimpiade Umum tingkat Kecamatan. Pada tahun ini pun Sabila menjadi siswa yang layak untuk didelegasikan pada ajang ini.

"saya kecewa, tapi alhamdulillah setidaknya saya bisa membuat MIS BB Siman mendapatkan juara harapan." Ujar Sabila.
Sabila pun menjadi 1 dari 3 cabang yang meraih penghargaan setelah Top Score Futsal dan Juara harapan 1 senam 1821.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
SEARCH KEYWORD
INFORMASI PPDB 2023/2024
Visitor Counters
Popular Posts
-
Penerimaan Peserta didik baru tahun pelajaran 2021/2022 di MI Salafiyah Banin Banat Siman Lamongan akan dibuka pada tanggal 5 Januari 2021...
-
Beberapa waktu yang lalu, tepatnya pada Hari Rabu dan Kamis, tanggal 23 dan 24 Agustus 2023. MI Salafiyah Banin Banat Siman Lamongan...
-
Sholat dhuha dan rotib merupakan kegiatan pembiasaan yang dilakukan oleh siswa siswi MI Salafiyah Banin Banat Siman Lamongan setiap pagi ...
-
GURUKU Karya: Kelas V MIS BB Siman 2019/2020 Guru Engkau pelita bagiku Engkau penerang jalanku Engkaupun pendorong semanga...
0 komentar:
Posting Komentar