Selasa, 15 Januari 2019
On Januari 15, 2019 by MI SALAFIYAH BANIN BANAT in fakta No comments
Selasa, 15 Januari 2019 Bapak Rejono penjaga malam Yayasan Pondok Pesantren Al Fattah ditemukan meninggal dunia di rumah desa Kembangan kecamatan Sekaran Kabupaten Lamongan. Bapak yang memiliki 2 orang anak itu pertama kali ditemukan meninggal oleh tetangganya ketika hendak mematikan lampu, melihat televisi yang menyala tetangga yang berada di samping tempat kejadian penasaran dan langsung memeriksa ke dalam rumah, alangkah terkejutnya ia melihat Bapak Rejono dalam keadaan tidak bernyawa dalam keadaan duduk di depan televisi. Beruntungnya rumahnya tidak dalam keadaan terkunci.
Padahal malam harinya beliau masih bertugas menjaga lingkungan Yayasan Pondok Pesantren Al Fattah Siman. bapak yang dikenal rendah hati dan ramah ini di makamkan di pemakaman desa siman.
Para Siswa MIS BB Menuju Masjid Al Istiqomah Siman
Sesampainya disana para siswa diajak untuk melaksanakan do'a bersama dan sholat jenazah. Para siswa terlihat khusu' dalam melaksanakan doa bersama, tak hanya siswa MIS BB ada juga dari SMP Simanjaya sampai dengan SMA U BPPT Al Fattah Siman juga khusu' dalam melaksanakan kirim do'a kepada beliau.

Langganan:
Posting Komentar (Atom)
SEARCH KEYWORD
INFORMASI PPDB 2023/2024
Visitor Counters
Popular Posts
-
Penerimaan Peserta didik baru tahun pelajaran 2021/2022 di MI Salafiyah Banin Banat Siman Lamongan akan dibuka pada tanggal 5 Januari 2021...
-
Beberapa waktu yang lalu, tepatnya pada Hari Rabu dan Kamis, tanggal 23 dan 24 Agustus 2023. MI Salafiyah Banin Banat Siman Lamongan...
-
Sholat dhuha dan rotib merupakan kegiatan pembiasaan yang dilakukan oleh siswa siswi MI Salafiyah Banin Banat Siman Lamongan setiap pagi ...
-
GURUKU Karya: Kelas V MIS BB Siman 2019/2020 Guru Engkau pelita bagiku Engkau penerang jalanku Engkaupun pendorong semanga...
0 komentar:
Posting Komentar